Arion Mall mengadakan acara donor darah, dalam rangka memperingati HUT Jakarta ke 489 dan Festival Jakarta Great Sale pada Kamis, 30 Juni 2016, pukul 14.00 WIB s/d 16.00 WIB. Acara ini akan diadakan di Kantor pengelola Gedung Arion Mall, lt. Basement, Jl. Pemuda Kav.3-4 Jakarta 13220.